Postingan

UNIVERISTAS DIAN NUSWANTORO

Gambar
  Univeritas Dian Nuswantoro adalah Universitas Swasta yang terakreditasi Unggul dan salah satu top PTS di Indonesia dan berlokasi di Semarang, UDINUS berdiri tahun 1990, Rektor tahun 2010-ekarang adalah Prof. Dr. Ir Edi Noersasongko M. Kom. Udinus memiliki tujuan sebagai berikut: Menghasilkan anggota masyarakat yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak tinggi, berbudaya Indonesia, bertanggung jawab, bersemangat ilmiah, serta berkemampuan akademik dan profesional serta sanggup berkinerja di lingkungan kerjanya. Menghasilkan ilmu pengetahuan dan teknologi baru, menghasilkan peneliti dan pemikir dalam memutakhirkan pengetahuan dan kemampuan mereka untuk memiliki daya dalam menghimpun, mengalihkan, menyebarkan, menafsirkan, dan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang telah ada bagi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat regional, nasional, dan internasional. Menyebarkan hasil penelitian terapan, kaji tindak serta paket teknologi tepat guna, untuk dimanfaatkan d

TUGAS-TUGAS

 LINK GOOGLE DRIVE : https://drive.google.com/drive/folders/1SmHYHWVvbMMltSwnaG-60BjCY3-Julhg?usp=share_link

VIDEO TENTANG LOOPING

Gambar
 Halo,disini saya akan membagikan video materi tentang looping LINK YOUTUBE :  VIDEO LOOPING - DO WHILE

Contoh Soal atau Kasus

 Searching Array Conditional (tidak pakai loop) //judul : cari array //AUTHOR : RIFKY BINTANG P #include <iostream> using namespace std; //kamus int bil1,angka,bilangan,values,nilai; int data[5]; int cari,goleki, y,x; //deskripsi int main() {     cout << "Input Nilai : \n" << endl;     cout << "Masukkan Bilangan KE 1: "; cin >> bil1;     cout << "Masukkan Bilangan KE 2: "; cin >> angka;     cout << "Masukkan Bilangan KE 3: "; cin >> bilangan;     cout << "Masukkan Bilangan KE 4: "; cin >> values;     cout << "Masukkan Bilangan KE 5: "; cin >> nilai;     cout << "masukkan apa yang kamu cari : " << endl; cin >> cari;     if (cari==bil1)     {         cout << "Ketemu" << endl;     }else if(cari==angka)     {         cout << "ketemu" << endl;     }else if(cari==bilangan)     {      

Kondisional

Gambar
  Mengenal Kondisional Kondisional adalah Pengontrol yang berguna untuk mengalihkan proram ke proses tertentu. Biasanya digunakan untuk menyelesaikan program yang memiliki banyak proses tetapi dalam satu kesempatan eksekusi hanya menjalankan satu atau lebih proses pilihan berdasarkan syarat tertentu. Struktur Kondisional Kondisional memiliki 3 struktrur yaitu IF, ELSE IF dan ELSE IF                   IF adalah jika  suatu kondisi terpenuhi  Penulisan IF yaitu  IF(kondisi) then         // kode      2. Else If                 Else If adalah jika suatu kondisi IF  tidak terpenuhi maka akan menjalankan kondisi else if. Penulisan kondisi else if yaitu If(kondisi 1) then    // kode Else if (kondisi 2) then    // kode Else if (kondisi 3) then    // kode       3. Else                       Else adalah jika semua kondisi IF atau else if tidak terpenuhi maka akan menjalankan kondisi else. Penulisan kondisi else yaitu If(kondisi 1) then     // kode Else if (kondisi 2) then   // kode Else  // kode

Tipe data Array

Gambar
Apa itu Array?   Array  adalah larik yang berisi kumpulan data dengan tipe serupa. Teknologi ini dapat digunakan untuk mempermudah penghitungan data karena mengelompokkan data-data berdasarkan kesamaannya. Kapan harus menggunakann Array? Pada dasarnya,  array  adalah teknologi yang dapat menyederhanakan pengumpulan data Anda. Misalnya, apabila Anda membuka sebuah gerai minuman, akan ada tiga varian rasa yang Anda sediakan, yaitu  plain , coklat, dan stroberi. Alih-alih menuliskannya satu per satu seperti berikut: String plain = “Plain”; String choco = “Chocolate”; String strawberry = “Strawberry”; Alangkah baiknya jika Anda memanfaatkan  array , sehingga dapat menyederhanakannya menjadi seperti di bawah ini: String[] flavors = [“Plain”,”Chocolate”,”Strawberry”]; Menggunakan  array  sama saja dengan mempersingkat kinerja Anda saat mengelompokkan data-data. Dengan  data set  yang berskala besar, tentu lebih rumit apabila harus mengetikkannya satu per satu seperti contoh pertama di atas.